Kabupaten
Kuantan Singingi

Sekda Kuansing Buka Secara Resmi FGD Penyusunan Publikasi Kuansing Dalam Angka 2021

Telukkuantan – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) DR Dianto Mampanini membuka secara langsung Focus Group Discussion penyusunan Publikasi Kabupaten Kuantan Singingi Dalam angka 2021, Rabu (17/02) di Ruang Multimedia.

Publikasi Kabupaten Kuantan Singingi Dalam Angka (KDA) yang disusun oleh Badan Pusat Statistik (BPS) sangat diperlukan sebagai dasar pemerintah Daerah Kabupaten Kuantan Singingi dalam melaksankan Perencanaan pembangunan daerah. Untuk Dalam Angka (KDA) ini, tentu diperlukan adanya koordinasi yang baik antara BPS dan OPD/Instansi Lingkup Pemerintah Daerah Kuantan Singingi.

Oleh Karena Itu Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Kuansing sebagai walidata statistik sektoral bersama BPS Kabupaten Kuansing sebagai instansi pembina data akan mengadakan Focus Group Discussion (FGD) dengan Tema “ Penyusunan Publikasi Kabupaten Kuantan Singingi Dalam Angka 2021”.

Adapun Narasumber dari acara tersebut Kepala BPS Kabupaten Kuantan Singingi Ir Budianto, Kepala Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Ir Samsir Alam,MM,dan Plt Kabid Informatika Antoni Suryadinata, SE.M.Eng.

Turut Hadir Dalam Acara tersebut Kepala BPS Kuansing, Kepala Dinas Diskominfo, Kepala Dinas Kopdagrin, serta pejabat OPD lainnya.

0 Comments

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *
Note: HTML is not translated!

Kuansing Profile

  • Bupati
    Drs. H. Suhardiman Amby ,Ak. MM
  • Wakil Bupati
    -
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi