Kabupaten
Kuantan Singingi

Penulis : Kominfoss Kuansing

Teluk Kuantan - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM menyambut Kunjungan Kerja (Kunker) Anggota DPR RI Komisi V, Dr. H. Syahril Aidi Maazat, Lc., M.A, di Pendopo Rumah Dinas Bupati, Senin (09/06/2025) Pagi. Kunjungan Anggota DPR RI, Dr. Syahril Aidi Maazat...

Baserah - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM meresmikan Jalan Dr. Syahrul Aidi Maazat, Minggu (8/6) malam. Jalan tersebut membentang sepanjang 17 kilometer, menghubungkan antara Kecamatan Logas Tanah Darat (LTD) dengan Kecamatan Kuantan Hilir. Pada...

Inuman - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM menghadiri acara Pengukuhan Pengurus Lembaga Adat Nagori (LAN) dan Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) di Pendopo Pondok Pesantren Imam Saleh, Desa Pulau Panjang Hulu, Kecamatan Inuman, Ahad (8/6) Siang. Turut hadir...

Profil Kuansing

  • Bupati
    Dr. H. Suhardiman Amby ,MM
  • Wakil Bupati
    H. Muklisin
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi