Kabupaten
Kuantan Singingi

Penulis : Kominfoss Kuansing

TELUKKUANTAN - Sebagai wujud kepedulian terhadap perkembangan Islam, Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Riau selalu menganggarkan bantuan pembangunan masjid. Untuk tahun ini, Pemkab Kuansing menganggarkan Rp1,2 miliar. Menurut Plt Kabag Kesos Setda Kuansing, Wariman DW,...

Kuansing - Safari Ramadhan Pemda Kuansing hari kedua setelah Kecamatan Pangean di Mesjid Jami' Desa Koto Cerenti Kecamatan Cerenti, Senin malam ( 13/5/2019 ) tampak ratusan jamaah memenuhi ruangan mesjid. Bupati Mursini yang di dampingi Waka I DPRD Kuansing Sardiyono, Pabung ...

TELUKKUANTAN -Pemprov Riau melakukan safari Ramadan di Masjid Miftahul Jannah Desa Pasarbaru Kecamatan Pangean, Kuantan Singingi (Kuansing), Ahad (12/5/2019) malam. Rombongan Pemprov Riau dipimpin Wakil Gubernur Riau Edy Afrizal Natar Nasution. Kehadiran Edy Natar disambut langsung...

Profil Kuansing

  • Bupati
    Drs. H. Suhardiman Amby ,Ak. MM
  • Wakil Bupati
    -
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi