Kabupaten
Kuantan Singingi

Penulis : Kominfoss Kuansing

Teluk Kuantan - Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi mengikuti Bimtek dan Evaluasi Implementasi Aplikasi Rekonsiliasi Iuran Pemda (ARIP), di Ruang Pertemuan RM. Sederhana Teluk Kuantan, Selasa (28/05) Pagi. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh BPJS Kesehatan Cabang Rengat dan...

Pangean — Festival Silat Pangean masuk dalam Kalender Event Pariwisata Kuantan Singingi (Kuansing) tahun 2024. Tahun ini merupakan pergelaran kedua setelah tahun lalu juga masuk dalam kalender event pariwisata Kuansing. Hal itu disampaikan Bupati Kuantan Singingi Dr. H....

Teluk Kuantan - Dalam rangka dilaksanakannya program kegiatan Radio Akademi Nasional di Provinsi Riau oleh Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) dan Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Radio LPPL Kuansing FM berikan hadiah berupa radio portable kepada pendengar setia Radio Kuansing FM. Senin...

Profil Kuansing

  • Bupati
    Dr. H. Suhardiman Amby ,MM
  • Wakil Bupati
    H. Muklisin
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi