Kabupaten
Kuantan Singingi

Category : Berita

Teluk Kuantan - Pemerintah Provinsi Riau menggelar agenda Safari Ramadan 1446 Hijriah di Kabupaten Kuantan Singingi yang bertempat di Masjid Al Falah Desa Bukit Kauman Kecamatan Kuantan Mudik, Sabtu (08/03) Malam. Wakil Gubernur Provinsi Riau SF Hariyanto yang diwakili asisten I...

Teluk Kuantan - Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi (Pemkab Kuansing) menggelar agenda Safari perdana pada Ramadan 1446 Hijriah, di Masjid KH. Umar Usman Desa Beringin Taluk, Kecamatan Kuantan Tengah, Jumat (07/03) Malam. Safari ramadan perdana ini dihadiri secara langsung oleh...

Teluk Kuantan - Wakil Bupati Kuantan Singingi H. Muklisin bersama Pj. Sekretaris Daerah Kuansing dr. Fahdiansyah, Sp.OG melaksanakan rapat koordinasi terkait Efisiensi dan Penyesuaian Anggaran Tahun 2025 di ruang rapat multimedia, Jum'at (07/03/2025). Rapat di buka oleh Wakil Bupati...

Teluk Kuantan - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) bersama seluruh Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan Camat guna membahas terkait efisiensi anggaran dan percepatan pembangunan daerah, Kamis (06/03) Siang secara...

Teluk Kuantan - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) diwakili oleh Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) dr.H. Fahdiansyah, SpOG membuka Rapat Pembahasan Akhir/Uji Publik terhadap Ranperda tentang Fasilitasi Pengelolaan Zakat, infaq, Sedekah, dan Dana Sosial Keagamaan Lainnya. Rapat uji...

Profil Kuansing

  • Bupati
    Drs. H. Suhardiman Amby ,Ak. MM
  • Wakil Bupati
    -
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi