Kabupaten
Kuantan Singingi

Penulis : Kominfoss Kuansing

Teluk Kuantan - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM diwakili oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Ir. H Maisir hadiri kegiatan Haflah Akhirussanah Perguruan Mu'allimin Muhammadiyah, di Halaman Perguruan Mu'allimin Muhammadiyah Kuansing, Rabu (29/05)...

SINGINGI - Jembatan baru akhirnya dibangun oleh Dinas PUPR atas instruksi Bupati Kuansing Dr. H. Suhardiman Amby, MM untuk memberikan kemudahan akses menuju perkebunan dan pemakaman warga. Hal tersebut disampaikan Kepala Desa Air Mas, Adi Setyo, Rabu 29/05/2024, saat meninjau kondisi...

Teluk Kuantan - Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) Dr. H. Suhardiman Amby, MM menginginkan generasi muda Kuansing harus siap dengan kemajuan teknologi. Pada tahun 2045 mau tidak mau, suka tidak suka kita harus siapkan Sumber Daya Manusianya. Hal itu di tegaskan...

Profil Kuansing

  • Bupati
    Dr. H. Suhardiman Amby ,MM
  • Wakil Bupati
    H. Muklisin
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi