Kabupaten
Kuantan Singingi

Kadis DPMPTSP meninggal dunia

Innalillahi wainnalillahi rojiun,

Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi berduka, Kepala Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP), Linskar berpulang kerahmatullah, Minggu (30/06/2019).

 Dari Informasi yang dihimpun Kuansing go.id  Almarhum Linskar beberapa bulan belakangan menjalani perawatan intesif atas penyakit Stroke yang di deritanya, sampai akhirnya kembali kepangkuan ilahi sekitar pukul 16.10 Wib di RSSN (rumah sakit stroke nasional) Kota Bukit Tinggi.

Almarhum menutup usia pada umur 54 tahun dan meninggalkan 3 orang anak.

Sebelum menjadi menjadi Kadis DPMPTSP Kabupaten Kuantan Singingi, almarhum lama berkecimpung menjadi kabid  di Dinas Pendidikan Kabupaten Kuantan Singingi dan menjadi kadis Kesbangpol.

Meninggalnya Kadis DPMPTSP ini tentunya menimbulkan duka yang cukup mendalam bagi Pemkab Kuansing serta keluarga yang ditinggalkan

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

Email anda tidak akan dipublikasikan. Kolom isian yang wajib diisi ditandai *
Catatan: HTML tidak diterjemahkan!

Profil Kuansing

  • Bupati
    Drs. H. Suhardiman Amby ,Ak. MM
  • Wakil Bupati
    -
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi