Kabupaten
Kuantan Singingi

Wakili Bupati Di Haul Syeh Abdul Qadir Jailani, Sekda Sebut Pesantren Benteng Moral Generasi Muda

Singingi Hilir - Mewakili Bupati Kuansing, Drs H Suhardiman Amby, Sekda H.DEDY SAMBUDI S.KM,M.Kes mengahdiri acara zikir bersama dalamr angka memperingati HAUL SYEH ABDUK QODIR ALJAILANI dan memperingati Hari Santri Nasional di Ponpes Hidayatul Ulum, Desa Suka Damai Singingi Hilir Sabtu (28/10/2023) malam.

Dalam sambutannya  Sekda Kuantan Singingi Drs. H. DEDY SAMBUDI S.KM,M.Kes mengatakan "Hari ini kita bersama para kiayi memperingati Hari Santri dan juga kita mempeeingati Haul Syeh Abdul Qodir dan pada kesempatan ini kita telah menyerahkan izin operasional untuk pondok pesantren Hidayatul Ulum serta bantuan kepada pimpinan pondok pesantren. Semoga kedepannya Pondok Pesantren ini bisa menjadi motor untuk membekali membentengi anak-anak kita agar bisa menatap masa depan yang lebih baik" , ujar Sekda Dedy Sambudi.

Dalam sambutan perwakilan kiayi mengatakan "kiayi itu identik dengan ulama, maka orang yang paling takut kepada Allah yaitu Ulama. Doakan kami para kiayi di Singingi Hilir supaya mampu mengemban beban untuk mengajar anak-anak untuk taat kepada nabi dan Allah SWT. Dan syeh membawahi seluruh warga untuk mengajarkan anak-anaknya untuk membiasakan belajar agama di rumah supaya masanyangbakan datang akan timbul bibit bibit syeh lain di kemudian hari".

Dan pada malan ini juga dari Kemenag juga akan membagikan SK kepada kepala Pondok Pesantren Hidayatul Ulum.

Turut hadir kemenag, Camat Singingi Hilir , Nasrul dan para Kiyai Se Kecamatan Singingi Hilir.

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

Email anda tidak akan dipublikasikan. Kolom isian yang wajib diisi ditandai *
Catatan: HTML tidak diterjemahkan!

Profil Kuansing

  • Bupati
    Drs. H. Suhardiman Amby ,Ak. MM
  • Wakil Bupati
    -
  • Hari Jadi
    12 Oktober 1999
  • Luas
    7.656,03 km2
  • Penduduk
    325.307 jiwa (2016)
  • Kepadatan
    41,53 km2 (2016)
  • Kecamatan
    15
  • Kelurahan
    11
  • Zona Waktu
    WIB (GMT +7)
  • Kode Telepon
    +62 0760
  • Koordinat
    0 000 -1 0 00 LS
    101 0 02 - 101 0 55 BT
  • Ketinggian
    400 mdpl
LPPL Kuansing FM
LPPL Kabupaten Kuantan Singingi